Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Strategi Penyusunan PTK Di Masa Pandemi Covid-19

Strategi Penyusunan PTK Di Masa Pandemi Covid-19

PTK adalah suatu penelitian yang digunakan untuk mengembangkan tindakan baru yang efektif dan efisien untuk mengatasi masalah pembelajaran.

Strategi Penyusunan PTK Di Masa Pandemi Covid-19

Penelitian Tindakan Kelas (PTK) merupakan berkas yang wajib dalam pelaksanaan kenaikan pangkat seorang PNS dalam golongan tertentu, dengan asumsi nilai PI yang wajib dilengkapi.

Namun dengan adanya wabah pandemi Covid-19 yang melanda dunia sejak bulan Maret tahun 2020 seakan segala aktivitas lumpuh, termasuk dunia pendidikan yang meniadakan kegiatan pembelajaran secara tatap muka, akhirnya kegiatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) juga tidak dapat berlangsung.

Penelitian Tindakan Kelas di masa Pandemi Covid-19 ini secara umum untuk mengatasi masalah, merancang inovasi sebuah pembelajaran atau dapat diistilahkan Strategi Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Pada Masa Pandemi mencakup Cara ilmiah dengan kategori Rasional, Empiris, dan Sistematis.

Tujuan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) secara khusus adalah untuk menyembuhkan masalah, meningkatkan hasil kualitatif maupun kuantitatif sebuah hasil pembelajaran. Dengan kata lain Penelitian Tindakan Kelas untuk Mengembangkan Ilmu (Strategi, Model, Metode, atau Media).

Level dalam melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas meliputi:

1. Meneliti menghasilkan rencana tindakan

2. Tidak meneliti, menguji rencana tindakan yang telah ada

3. Meneliti dan menguji tindakan yang dikembangkan

4. Meneliti dan dan menguji tindakan yang diciptakan


Jumlah tindakan penelitian yang wajib dilaksanakan adalah:

a. Satu tindakan satu hasil

b. Dua tindakan satu hasil

c. Satu tindakan dua hasil


4 Langkah PTK didasarkan Level Penelitian Tindakan Kelas

1. Meneliti Menghasilkan Rencana Tindakan

2. Tidak Meneliti, Menguji Rencana Tindakan yang Telah Ada

3. Meneliti dan Menguji Tindakan yang Dikembangkan

4. Meneliti dan Menguji Tindakan yang Diciptakan

Untuk sementara sebelum download materi lengkapnya, dan bagaimana strategi dalam melaksanakan kegiatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) di masa pandemi Covid-19 alangkah baiknya mari kita simak review dokumen yang berikut:


   

Download  Strategi PTK di Masa Pandemi Covid-19 format pdf

   

Download Strategi PTK di Masa Pandemi Covid-19 format PPT

Hanya begitulah yang dapat bisa kami jelskan secara singkat materi Strategi Penyusunan PTK Di Masa Pandemi Covid-19 semoga bermanfaat. Mohon maaf atas segala kekurangan kami dalam menjelaskan.

Download materi lainnya:



Post a Comment for "Strategi Penyusunan PTK Di Masa Pandemi Covid-19"